Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2011

Topologi logic

Gambar
Topologi logik adalah gambaran bagaimana hubungan-hubungan secara logika yang terjadi antar masing-masing komputer dalam jaringan. Beberapa bentuk arsitektur dan topologi l ogik yang telah ada diantaranya adalah ArcNET , Ethernet , Token Ring , FDDI dan sebagainya. Masih banyak arsitektur lainnya, sebagiannya ditinggalkan tetapi ada juga yang tetap terus dikembangkan. Dari sekian banyak arsitektur tersebut, yang paling umum dikenal dan banyak digunakan adalah arsitektur/topologi Ethernet . ArcNET Sepertinya arsitektur tipe ini sudah sangat jarang digunakan dan tidak begitu populer. Dikembangkan oleh DataPoint. Jaringan dengan topologi ini sangat simpel dan murah, tetapi tidak cocok untuk lingkungan jaringan yang membutuhkan kecepatan transfer data yang tinggi. Kecepatan transfer arsitektur ini sekitar 2,5Mbps, sehingga kurang diminati oleh arsitek jaringan komputer . ArcNET biasanya menggunakan topologi fisik BUS atau STAR dengan media transmisi kabel Coaxial